Bismillahirrahmanirrahiim
Assalamu'alaikum Wr Wb
Segala Puji hanya milik Allah Ta'ala yang telah memberikan kita begitu banyak nikmat. Shalawat dan Salam semoga tercurah kepada Baginda Rasulullah Shallallahu 'alaihi wasallam.
Ayah/bunda yang dimuliakan Allah,
Perkenalkan, nama saya Teguh. Saya adalah santri Ponpes Daarut Tahfidz Leuwiliang, Kab. Bogor yang saat ini sedang dalam masa takdzim/mengajar disini.
Sedih sekaligus Bangga, melihat melihat para santri disini yang begitu tekun dalam menuntut ilmu walaupun dengan fasilitas yang terbatas. Terbukti, setiap tahun selalu ada santri yang menyelesaikan Program TAHFIDZ nya dengan menyelesaikan hafalan Al-Qur'an 30 juz.
Ayah/Bunda yang dimuliakan Allah,
Sebagai seorang guru dan santri yang pernah menimba ilmu disini, tergeraklah hati saya untuk bisa membantu pembangunan fasilitas kami disini. Semoga Allah mencatat ikhtiar ini sebagai Amal Sholeh yg kelak menjadi wasilah penerang bagi kubur kita nantinya. Aamiin Yaa Rabbal'Aalamiin.
Adapun kebutuhan yang sangat mendesak saat ini adalah sumber air bersih untuk keperluan wudhu dan penambahan kamar mandi. Karena saat ini kita baru memiliki 2 BUAH KAMAR MANDI, sedangkan santri TERUS BERTAMBAH.
فَمَنۡ يَّعۡمَلۡ مِثۡقَالَ ذَرَّةٍ خَيۡرًا يَّرَهٗ
Maka barangsiapa mengerjakan kebaikan seberat zarrah, niscaya dia akan melihat (balasan)nya
Q.s Al-Zalzalah (7)
Kegiatan Mengaji Kitab Kuning
Santri Bergotong Royong Mengangkut Batu dari Sungai untuk kebutuhan Bangunan.
Kondisi Kamar Mandi yg Jauh dari "kata Layak"
Pembuatan Sumur Baru
Yuk bersedekah!
Ayah/bunda yg dermawan. Dengan kerendahan hati dengan ini kami
memohon bantuannya utk segera terealisasinya cita-cita kami. Yaitu
Sumber Air yg cukup dan MCK yang layak.
Semoga kelak ayat demi ayat surah demi surah, juz demi juz yang santri hafalkan disini. Menjadi saksi dihadapan Allah Ta'ala bahwa ada ANDIL KITA didalamnya.
Ayah/Bunda yang berkenan membantu, bisa mengikuti langkah berikut:
1.Klik “DONASI SEKARANG”
2. Isi nominal donasi terbaik Sahabat
3. Pilih metode pembayaran
Atau bagi Ayah/Bunda bisa langsung datang kepondok kami yg ber alamat:
Kp.Pabangbon Rt.01/04 Desa Purasari Kecamatan Leuwiliang Kabupaten Bogor.
Maps: https://tinyurl.com/ppdta-lw
Kontak Wa :
085977874477
Wassalamu'alaikum Wr Wb
Masyaa allah, bayangkan! sumur dan kamar mandi yg kita bangun kelak akan dipergunakan untuk wudhu, mandi, dan kebutuhan air lainnya bagi para santri penghafal qur'an disini.
ADA BANTUAN KITA DISETIAP HAFALAN QUR'AN MEREKA.
Belum Ada Update
Belum Ada Donasi