SIBS menerapkan sistem pendidikan Islam dalam pengembangan pribadi siswa yang meliputi aspek intelektual, emosional dan spiritual. SIBS mempunyai program tahfizh AlQuran 30 juz yang ditempuh selama 6 tahun (SMP-SMA). Program ini adalah program inti disamping pengembangan kurikulum international (Al-Quran dan pengembangan skill Bahasa Arab dan Bahasa Inggris).
Alamat Lengkap : Kp. Seladatar RT/RW 04/01, Giriawas, Kec. Cikajang, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44171